TERAPI KEPRIBADIAN ANAK DENGAN AL-QUR’AN

Oleh. Ustadzah. DR Nurul Hikmah, MA Hampir lebih dari 50% permasalahan kepribadian anak adalah dampak dari pola asuh yang kurang baik dari orang tua.Bagaimana cara merubah si anak:1.Catat : Orang tua harus mencatat kekurangan diri kita Sadari : Sadar akan kesalahan yang diperbuat Lepaskan : Lepaskan kesalahan yang lalu. Ganti : Mengganti kesalahan dengan memperbaikinya(amal […]

Continue Reading

“ Refleksi 1 tahun pandemi covid 19 dan pembelajaran daring “ Sabtu, 20 Februari 2021

Acara dimulai pukul 08:15  dibuka oleh ustadzah Eha Wahyu Ningsih sebagai Mc dan Moderator. Sambutan dari Pengasuh Pondok Pesantren Ustadz Nurul Habiburrahmanuddin Ustadz meminta maaf kepada para wali santri bahwa kegiatan pembelajaran belum bisa berjalan secara tatap muka karena pandemi corona, banyak sekali masyarakat yang terkena corona bahkan sudah banyak ustadz, ulama,  serta masyarakat yang […]

Continue Reading

MAWA “Mendampingi dan Mempersiapkan Kemandirian Aqidah wa Syariah Remaja” Sabtu, 23 Januari 2021

Madrasah Walidain “ Mendampingi dan Mempersiapkan Kemandirian Aqidah Wa Syariah Remaja” Sabtu, 23 Januari  2021 Sambutan pertama disampaikan  oleh kepala madrasah Tsanawiyah Aliyah ustadzah Nunung Isnaini S.Si. M.Kom           Ustadzah Nunung Isnaini menyampailan kepada orang tua  untuk sama sama bersinergi mendampingi anak-anak dalam proses belajar, jika terkendala dalam proses belajar silahkan para wali santri untuk […]

Continue Reading

MAWA GABUNGAN SELURUH RUMPUN RA/TK & MI/TI/KUTTAB

➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖SABTU, 16 Januari 2021 ?‍♀️???? Melewati Proses Dengan Tangguh; Menghantarkan Anak Menjadi Ulama Besar???‍♀️?? Oleh: Ustadzah Dr. Nurul Hikmah, MA. Seringkali kita membandingkan keberhasilan anak lain dengan anak sendiri dan berujung pada pandangan miring terhadap anak. Padahal dibalik keberhasilan anak ada proses yang panjang, berliku dan berkelok yang dilalui. ??1. Manusia Terbang dengan Kesungguhan Dan […]

Continue Reading

Kajian Mawa Sabtu, 19 Desember 2020 ( Gaya Liburan Ulama Besar )

Sambutan Pengasuh Pondok Pesantren tahfidz al-Qur’an Bait Qur’any Oleh :  ustadz Nurul Habiburrahmanuddin  Peristiwa yang terjadi akhir tahun 2020 ini sangat membuat umat Islam sedih,  pembunuhan serta pembantaian  umat muslim  serta kriminalisasi ulama, peristiwa yang terjadi akibat lemahnya aqidah serta rusaknya akhlaq.  kita harus siap untuk melahirkan calon generasi ulama besar dan pemimpin. Fitrah manusia […]

Continue Reading

MaWa Gabungan MTs, MA ” Gaya Liburan Calon Ulama Besar “

Liburan sekolah sebentar lagi, hati dan fikiran pun bersorak sorai penuh kesenangan dan kemenangan. Begitu banyak hal yang ada dalam fikiran untuk merancang kegiatan apa saja yang akan dilakukan selama liburan. Terlebih liburan kali ini bertepatan dengan liburan 2 perayaan hari raya kaum nasrani, yakni hari natal dan tahun baru. Bagi kebanyakan khlayak umum diluaran […]

Continue Reading

KAJIAN MAWA (MADRASATUL WALIDAYN) SABTU, 21 NOVEMBER 2020 TINGKAT MTS-MA ” MENCETAK GENERASI BERKARAKTER HEBAT DI TENGAH PANDEMI “

kegiatan mawa (madrasatul walidayn) atau bisa disebut dengan sekolahnya para orangtua dilaksanakan setiap bulan dengan tujuan sebagai pembelajaran untuk para orangtua dalam mencetak generasi hebat sesuai dengan syari’at Allah SWT. pertemuan wali santri pada bulan november ini membahas tentang bagaimana mencetak generasi millenial yang berkarakter hebat di tengah masa pandemi, sebelum masuk materi pengasuh pondok […]

Continue Reading

KAJIAN MAWA(MADROSATUL WALIDAYN) SABTU 24 OKTOBER 2020, TINGKAT MTS. “ORANG TUA HEBAT, UNTUK REMAJA HEBAT”

Dalam hadist dikatakan “Barangsiapa menempuh jalan u/ menuntut ilmu maka Allah permudah jalannya U/ menuntut ilmu.*tujuan dari mawa : Menyamakan persepsi u/ sama2 mencetak calon ulama besar. Silaturahmi antara guru dan wali murid Fungsi dari setiap mawa yg diadakan:-mencari ilmu evaluasi penuh terhadap perkembangan anak dalam kegiatan dan rutinitas ibadah setiap hari.Salah satu upaya dalam […]

Continue Reading

MAWA GABUNGAN UNIT BAIT QUR’ANY

??️1 juta ulama besar adalah misi besar.Mengukur diri kita sepertinya tidak mungkin, Menjadi sesuatu yang mungkin kalau kita memilki kekuatan yang besar. ?️Bait Qur’any: 1 juta ulama besar ⚜️Sesuatu yang kita ucapkan ditangkap gelombang dan menjadi kekuatan.Dalam bahasa Al Qur’an “Allah bagaimana prasangka hambanya”. ⚜️Bait Qur’any: 1 juta ulama besar.Energi akan mengarah pada anak kita. […]

Continue Reading

Muorja’ah Setiap Hari

Penghafal Qur’an idientik dengan muroja’ah (mengulang) hafalan. “Kenapa, harus di muroja’ah setiap hari??”. Karena, sekali saja kita tidak muroja’ah maka hafalan Qur’an kita akan terkikis dengan sendirinya. Menghafal Qur’an itu bak sedang memburu sebuah buruan, yang saat kita sudah mendapatkannya harus kita ikat kuat dengan tali yang kokoh,dengan cara memuroja’ah hafalan qur’an setiap hari. Sebagaimana […]

Continue Reading